Kapolres Aceh Utara Bersama Forkopimda Dampingi Menteri Sosial  Berikan Santunan Kepada Keluarga Korban Meninggal Akibat Banjir Aceh Utara

Kapolres Aceh Utara Bersama Forkopimda Dampingi Menteri Sosial  Berikan Santunan Kepada Keluarga Korban Meninggal Akibat Banjir Aceh Utara

776 Views

LHOKSUKON – Menteri Sosial Tri Rismaharini tiba di Bandara Malikussaleh, Lhokseumawe pada pukul 11.50 WIB dijemput dan Didampingi Langsung Oleh Kapolres Aceh Utara AKBP Riza Faisal, S.I.K., M.M., Bersama Bupati Aceh Utara Muhammad Thaib (Cek Mat) diikuti Pejabat Forkopimda Lainnya Menuju ke Rumah duka Korban Meninggal Akibat Banjir Yang Melanda Aceh Utara Pada Awal Tahun 2022 Kemarin dan Menyebabkan 2 Korban Meninggal Dunia Yakni T. Andika (Almarhum) Warga Kecamatan Matang Kuli dan Hamidah (Almarhum) Warga Kecamatan Pirak Timu, Selasa (11/01/2022).

Kapolres Aceh Utara AKBP Riza Faisal, S.I.K., M.M., Mengatakan Prosesi penyerahan santunan tersebut dilakukan di rumah duka keluarga Teuku Andika (almarhum) di Gampong Meuria Kecamatan Matangkuli,”Tutur Kapolres.

Setiba di rumah duka, Tri Rismaharini langsung masuk ke ruang tamu dan menjumpai kedua Ahli Waris Almarhum seraya menyampaikan turut berduka cita.

Hal itu membuat haru para ahli waris, di mana dalam suasana duka langsung dikunjungi oleh seorang Menteri, yang merupakan orang Nomor 1 di jajaran Kementerian Sosial RI.

“Kami sangat terharu, kami menyampaikan terimakasih atas bantuan yang dibawa oleh Ibu Menteri.

“Kami juga menyampaikan terimakasih yang tak terhingga atas kunjungannya ke rumah kami yang sedang berduka,” ungkap Rosdewita, ibunda dari Almarhum Teuku Andika.

Pada kesempatan itu, Menteri Sosial Tri Rismaharini turut menyerahkan uang santunan untuk ahli waris sebesar Rp. 30 juta untuk dua korban (masing-masing Rp.15 juta) dan Bantuan Logistik.

Turut hadir Kabagops Polres Aceh Utara Kompol Firdaus Jufrida, S.T., M. Si., Kapolsek Matang Kuli AKP Asriadi, Beserta Jajaran Personil Polres,Polsek dan Juga Disaksikan Oleh Wakil Bupati Fauzi Yusuf, anggota DPD RI asal Aceh Tgk Fadhil Rachmi, Lc, Kepala Dinas Sosial dan P3A Aceh Utara Fuad Mukhtar, SSos, Camat Matangkuli Edward, BA, dan sejumlah pejabat terkait jajaran Kementerian Sosial.

Comments

comments

CATEGORIES
Share This

COMMENTS

Wordpress (12)
  • comment-avatar

    The quality and quantity of work produced here are absolutely informative. Thanks for sharing.

  • comment-avatar

    Do you mind if I quote a couple of your articles as long
    as I provide credit and sources back to your webpage? My
    website is in the exact same niche as yours
    and my visitors would certainly benefit from a lot of the information you
    present here. Please let me know if this okay with you. Thanks a lot!

  • comment-avatar
  • comment-avatar
  • comment-avatar
  • comment-avatar
  • comment-avatar

    Meditation Music

  • comment-avatar

    ethereal jazz music

  • comment-avatar
  • comment-avatar
  • comment-avatar

    relaxing music

  • comment-avatar

    coffee shop ambience

  • Disqus ( )