Home / Berita

Selasa, 30 Januari 2018 - 12:58 WIB

Pasca Operasi Pekat Tertibkan Waria, Polres Aceh Utara Banjir Dukungan

Dukungan dari sejumlah tokoh dan ormas mendukung tindakan polres aceh utara melaksanakan operasi pekat

Dukungan dari sejumlah tokoh dan ormas mendukung tindakan polres aceh utara melaksanakan operasi pekat

 

LHOKSUKON – Ratusan massa dari berbagai kalangan tokoh agama dan ormas mendatangi Mapolres Aceh Utara. Selasa (30/1/2017).

Koordinator massa Teungku T Zulfadhli HT mengatakan kedatangan mereka sebagai gerakan mendukung Polres Aceh Utara pasca pelaksanaan Operasi Pekat penertiban waria akhir pekan kemarin.

“Kedatangan kami ini bukan untuk demo dan juga bukan aksi unjuk rasa tetapi kami ingin bersilaturrahmi dan mengucapkan terima kasih ke Polres Aceh Utara yang telah bekerja keras dalam rangka membasmi LGBT dan Narkoba di Aceh Utara”. ungkap Zulfadhli.

Baca Juga  Tiga Pria ini ditangkap, Belasan Paket Sabu dan Ganja diamankan

Ujarnya lagi, mereka bergerak dan hadir di Polres tidak ada bantuan dana dari manapun. “Kami hadir disini murni dari keinginan hati kami sendiri.” ujarnya.

Kehadiran massa disambut langsung Kapolres AKBP Ir. Untung Sangaji di Aula Tri Brata Mapolres setempat. Kapolres didampingi Kabag Ops Kompol Edwin Aldro

Baca Juga  Petani di Lhoksukon Terima Pertamini Bantuan Kapolda Aceh

Amatan tribratanews, aksi dukungan itu dihadiri perwakilan dari 30 Ormas seperti Tastafi Aceh Utara, RTA, NU, HUDA, KNPI, Iksaba,  Forum Sunni, Forum Geuchik, BKPRMI, IPSM, Pemuda Pancasila, Pergunu, FSI, IMAM, Isata hingga Pemuda Karang Taruna.

Selain itu dari perorangan hadir Imam Mesjid Besar Baiturrahim Lhoksukon Teungku Jamaluddin dan Teungku Nasruddin.

 

Share :

Baca Juga

Berita

Polres Aceh Utara Gelar Tahlilan untuk Almarhum Abu Kuta Krueng

Berita

Operasi Keselamatan Seulawah 2025 dimulai

Berita

Anak Usia 10 Tahun Meninggal Dunia Tenggelam di Krueng Keureto

Berita

Kapolres Aceh Utara Serahkan Motor Curian “Wongli” ke Pemiliknya

Berita

Polres Aceh Utara Tangkap Empat Pelaku Peredaran Narkoba, Sita 1Kg Sabu

Berita

Ribuan Jamaah Hadiri Tablig Akbar Peringatan Isra Mi’raj di Mapolres Aceh Utara

Berita

Uang Untuk Sewa Toko Habis Buat Main Judi, Pria di Aceh Utara Bikin Laporan Palsu Dibegal

Berita

Penyidik Limpahkan Tiga Tersangka Kasus Penjual Kulit Harimau & Beruang Madu Ke Jaksa